NONSTOPNEWS.ID – Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel), Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dan Global Building Performance Network (GBPN) bersepakat memulai kerja sama dalam mengembangkan peta jalan (roadmap) efisiensi energi untuk bangunan gedung di Tangerang Selatan. Kerja sama atau kolaborasi ini adalah bagian dari program Kementerian ESDM dan GBPN untuk membantu mewujudkan Indonesia negara Net Zero Emissions (NZE) dan target Nationally Determined Contribution (NDC) pada tahun 2060, khususnya dari sektor bangunan. Hal ini dijelaskan Wali Kota Tangsel, Benyamin Davnie, saat membuka kick off meeting proyek pengembangan peta jalan kebijakan bangunan nol emisi karbon di Aula Blandongan, Puspemkot Tangsel, ...
Read More »