BREAKING NEWS

Tag Archives: Sama dengan mencekik rakyat sendiri

Netty Aher: Menaikkan harga BBM sama dengan mencekik rakyat sendiri

Jakarta, SUARA TANGERANG – Anggota Komisi IX DPR RI Netty Prasetiyani Aher merespon pengumuman kenaikan harga BBM oleh pemerintah. Ia menilai keputusan pemerintah yang tetap menaikkan harga BBM bersubsidi ini sama saja mencekik rakyatnya sendiri. “Pemerintah benar-benar tidak memiliki empati. Kenaikan harga BBM Bersubsidi akan mencekik masyarakat miskin yang sudah terhimpit beban hidup akibat efek pandemi yang belum tuntas,” kata Netty dalam keterangan tertulis yang diterima Parlementaria, Sabtu (3/9/2022). Menurut Netty, imbas kenaikan BBM memiliki efek domino terhadap kenaikan harga barang pokok dan berbagai komoditas sehingga keluarga pra sejahtera yang menjadi wajah ‘wong cilik’ makin sulit memenuhi kebutuhan gizi keluarga. Selain ...

Read More »